Thread
profile picture
Mika W. Sitorus
Student XII IPA

Gas mulia yg paling banyak terdapat di udara adalah?

4 tahun yang lalu
total answer
2
total comment
0
share
Terjawab

Jawaban (2)
0
profile picture
Chii
Student UMUM

Golongan gas mulia terdiri atas helium (He), neon (Ne), argon (Ar), kripton (Kr), dan xenon (Xe). Semua gas mulia dapat dijumpai di atmosfer. Unsur-unsur gas mulia yang paling banyak terdapat di udara adalah argon. Persentase kandungan argon di udara mencapai 0,93%. 

Maka, unsur gas mulia yang paling banyak terdapat di udara adalah argon. 

4 tahun yang lalu
total comment
0
Balas
Terverifikasi

1
profile picture
Siti Alyanabila
Student XII IPA

Unsur-unsur gas mulia, kecuali radon, bisa ditemukan di udara pada atmosfer meskipun dalam konsentrasi yang sangat kecil. Argon merupakan gas mulia yang paling banyak terdapat di udara dengan kadar 0,93% dalam udara kering (bebas dari uap air). 

4 tahun yang lalu