Thread
profile picture
Aisyah Sahara
Rockstar Teacher GURU SMA
1.Perhatikan gambar struktur bunga di bawah ini! 5 8 6 Bagian bunga yang menarik bagi serangga untuk menyerbuki adalah .... A 1 1 B 2 3 4 ih E 5
Diubah4 tahun yang lalu
total answer
4
total comment
0
share
Terjawab

Jawaban (4)
0
profile picture
Nurliyana zahra
Student GAP YEAR
mahkota kepala Sari tangkai Sari benang sari kepala putik tangkai putik ho kelopak bakal biji dasar bunga ► tangkai bunga
4 tahun yang lalu
total comment
0
Balas
Terverifikasi

0
profile picture
Hozuki
Student X IPS
BAGIAN-BAGIAN BUNGA SEMPURNA Fungsi bunga Fungsi bunga yang utama adalah sebagai alat perkembangbiakan generatif. Perkembangbiakan generatif merupakan perkembangbiakan yang didahului pembuahan. Pada tumbuhan berbunga. pembuahan yang terjadi didahului dengan penyerbukan. Penyerbukan adalah peristiwa jatuhnya serbuk sari ke kepala putik. Mahkota Kepala Sari Benang Sari Kepala Putik Tangkai Putik Kelopak Dasar Bunga Bakal Biji Tangkai Bunga Bagian-bagian Bunga dan Fungsinya a. Tangkai bunga Tangkai bunga merupakan bagian bunga yang berada pada bagian bawah bunga. Tangkai bunga berfungsi sebagai penopang dan penghubung antara tangkai bunga dengan ranting. b. Dasar bunga Dasar bunga berada pada bunga bagian bawah yaitu di atas tangkai bunga. Dasar hunga berfungsi sebagai tempat melekatnya mahkota bunga. c. Kelopak Bunga Kelopak bunga merupakan bagian bunga paling luar yang menyelimuti mahkota ketika masih kuncup. Fungsi dari kelopak bunga adalah melindungi mahkota bunga ketika masih kuncup dan akan terbuka jika mahkota mekar. Kelopak bunga biasanya warna dan bentuknya menyerupai daun d. Mahkota bunga Mahkota bunga merupakan bagian bunga yang paling indah dan berwarna-wami. Mahkota bunga sering disebut dengan perhiasan bunga. Keindahan mahkota bunga sangat menarik bagi serangga untuk hinggap dan membantu proses penyerbukan. e Benang Sari Benang sari merupakan alat kelamin jantan sebagai alat perkembangbiakan bunga yang terdiri dari tangkai sari kepala sari dan serbuk sari. Benang sari biasanya terletak di tengah-tengah mahkota bunga 1. Putik Putik merupakan alat kelamin betina. Ujung putik disebut kepala putik. Bagian putik yang panjang disebut tangkai putik. Bakal buah terdapat pada bagian bawah putik. Bakal biji terdapat dia dalam buah yang mempunyai dua inti, yaitu sel telur dan calon lembaga 
Mahkota + Kepala Sari Benang Sari Kepala Putik → Tangkai Putik Kelopak Bakal Biji Dasar Bunga Tangkai Bunga
BAGIAN-BAGIAN BUNGA SEMPURNA Fungsi bunga Fungsi bunga yang utama adalah sebagai alat perkembangbiakan generatif. Perkembangbiakan generatif merupakan perkembangbiakan yang didahului pembuahan. Pada tumbuhan berbunga. pembuahan yang terjadi didahului dengan penyerbukan. Penyerbukan adalah peristiwa jatuhnya serbuk sari ke kepala putik. Mahkota Kepala Sari Benang Sari Kepala Putik Tangkai Putik Kelopak Dasar Bunga Bakal Biji Tangkai Bunga Bagian-bagian Bunga dan Fungsinya a. Tangkai bunga Tangkai bunga merupakan bagian bunga yang berada pada bagian bawah bunga. Tangkai bunga berfungsi sebagai penopang dan penghubung antara tangkai bunga dengan ranting. b. Dasar bunga Dasar bunga berada pada bunga bagian bawah yaitu di atas tangkai bunga. Dasar hunga berfungsi sebagai tempat melekatnya mahkota bunga. c. Kelopak Bunga Kelopak bunga merupakan bagian bunga paling luar yang menyelimuti mahkota ketika masih kuncup. Fungsi dari kelopak bunga adalah melindungi mahkota bunga ketika masih kuncup dan akan terbuka jika mahkota mekar. Kelopak bunga biasanya warna dan bentuknya menyerupai daun d. Mahkota bunga Mahkota bunga merupakan bagian bunga yang paling indah dan berwarna-wami. Mahkota bunga sering disebut dengan perhiasan bunga. Keindahan mahkota bunga sangat menarik bagi serangga untuk hinggap dan membantu proses penyerbukan. e Benang Sari Benang sari merupakan alat kelamin jantan sebagai alat perkembangbiakan bunga yang terdiri dari tangkai sari kepala sari dan serbuk sari. Benang sari biasanya terletak di tengah-tengah mahkota bunga 1. Putik Putik merupakan alat kelamin betina. Ujung putik disebut kepala putik. Bagian putik yang panjang disebut tangkai putik. Bakal buah terdapat pada bagian bawah putik. Bakal biji terdapat dia dalam buah yang mempunyai dua inti, yaitu sel telur dan calon lembaga 
Mahkota + Kepala Sari Benang Sari Kepala Putik → Tangkai Putik Kelopak Bakal Biji Dasar Bunga Tangkai Bunga
4 tahun yang lalu

0
profile picture
aqim
Student XII IPA
4 tahun yang lalu

0
profile picture
Ervah
Student XII IPS
4 tahun yang lalu