Komentar
0
rachhaliyaa
Student •Gap Year
Rekayasa genetika lebih mudah diterapkan pada tumbuhan sebab tumbuhan memiliki sifat totipotensi. Sifat ini menyebabkan tiap bagian dari sel tumbuhan selalu dapat membentuk individu baru sehingga peluang keberhasilan rekayasa genetika pada tumbuhan jauh lebih besar dibandingkan dengan pada hewan. Rekayasa genetika pada tumbuhan umumnya memanfaatkan bakteri Agrobacterium tumefaciens sebagai vektor. Adanya dinding sel sedikit menyulitkan metode fusi sel, sebab harus dibuat protolasnya terlebih dahulu. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah pilihan C.
4 tahun yang lalu