Thread
profile picture
Siti Alyanabila
Student XII IPA
magnet 10. Sebuah kumparan menembus medan homogen secara tegak lurus sehingga terjadi ggl induksi. Jika kumparan diganti dengan kumparan lain yang mempunyai lilitan 2 kali jumlah lilitan kumparan semula dan laju perubahan fluksnya tetap, perbandingan ggl induksi mula-mula dan akhir adalah . A. 1:1 D. 3:1 B. 1:2 E. 3:2 C. 2:1
3 tahun yang lalu
total answer
1
total comment
0
share
Terjawab

Jawaban (1)
0
profile picture
Chii
Student UMUM
dø N2 = 2 N Besarnya GGL induksi dirumuskan dengan persamaan : E = -N dt Hitung dengan perbandingan : €1_N E2 N2 E1 N €22N €1 1 €2 Jadi, GGL induksinya menjadi dua kali lipat GGL induksi sebelumnya. = =
3 tahun yang lalu
total comment
0
Balas
Terverifikasi