Pembahasan Sistem Sirkulasi
Identifikasi Konsep
Soal kali ini konsep yang bakal kita bahas adalah tentang gangguan sistem sirkulasi. Sistem sirkulasi dalam tubuh kita bagaikan lalu lintas jalan yang sibuk dan tidak pernah berhenti. Lalu lintas dalam sistem sirkulasi sangat penting bagi tubuh karena bertugas dalam transportasi zat-zat penting bagi fungsi kerja organ tubuh. Bayangkan jika lalu lintas ini terganggu, pastinya akan menyebabkan fungsi organ-organ tubuh kita juga terganggu. Salah satu yang berbahaya adalah kelainan genetik resesif siklemia atau anemia bulan sabit. Yuk kita simak penjelasan berikut!
Pembahasan Identifikasi Masalah dan Solusi
Pada soal diatas ditanyakan tentang perbedaan pengangkutan OKaTeX can only parse string typed expression pada eritrosit normal dan eritrosit bulan sabit.
Sistem sirkulasi pada manusia terdiri dari 3 bagian penting yaitu jantung, pembuluh darah dan juga darah. Gangguan sistem sirkulasi bisa terjadi pada tiga bagian ini, dan dapat menyebabkan fungsi dari ketiga bagian ini terganggu. Salah satu penyakit yang berbahaya adalah siklemia atau eritrosit bulan sabit.
Pada orang normal, pengangkutan oksigen diperankan oleh hemoglobin dalam eritrosit. Hemoglobin akan mengangkut OKaTeX can only parse string typed expression dari kapiler pulmo kemudian beredar ke kapiler-kapiler tubuh untuk melepaskan OKaTeX can only parse string typed expression ke jaringan tubuh kemudian kembali ke kapiler pulmo.
Siklemia umumnya dikenal dengan nama eritrosit bulan sabit. Kelainan genetik resesif terjadi pada gen pembentuk hemoglobin yang menyebabkan terbentuknya hemoglobin S (HbS). Sebenarnya walaupun HbS mengalami mutasi, HbS masih memiliki fungsi normal dalam mengangkut OKaTeX can only parse string typed expression dalam tubuh, tetapi ketika HbS melepaskan OKaTeX can only parse string typed expression, HbS pada eritrosit akan saling mengikat dengan HbS lain yang menyebabkan HbS menggumpal di sudut tertentu sehingga membran sel eritrosit menekuk membentuk bulan sabit, kejadian ini tidak terjadi pada eritrosit normal.
Bentuk bulan sabit ini cenderung menyebabkan penyumbatan pembuluh darah, eritrosit banyak yang terperangkap pada sinusoid lien dan eritrosit juga lebih mudah rusak. Bentuk eritrosit ini sebenarnya tidak permanen. Sebagian besar eritrosit yang berbentuk bulan sabit akan kembali normal jika HbS kembali mengikat OKaTeX can only parse string typed expression. Tetapi ada juga eritrosit yang bentuk bulan sabitnya permanen. Bentuk permanen ini disebabkan kerusakan membran plasma eritrosit akibat pembentukan eritrosit bulan sabit diawal. Oleh karena itu kadar OKaTeX can only parse string typed expression yang tinggi sangat penting bagi pasien anemia bulan sabit.
Faktor yang menyebabkan eritrosit berubah bentuk menjadi bulan sabit diantaranya kadar OKaTeX can only parse string typed expression rendah, pH rendah, dehidrasi, peningkatan osmolalitas, dan juga suhu dingin.
Sistem sirkulasi pada manusia terdiri dari 3 bagian penting yaitu jantung, pembuluh darah dan juga darah. Gangguan sistem sirkulasi bisa terjadi pada tiga bagian ini, dan dapat menyebabkan fungsi dari ketiga bagian ini terganggu. Salah satu penyakit yang berbahaya adalah siklemia atau eritrosit bulan sabit.
Pada orang normal, pengangkutan oksigen diperankan oleh hemoglobin dalam eritrosit. Hemoglobin akan mengangkut OKaTeX can only parse string typed expression dari kapiler pulmo kemudian beredar ke kapiler-kapiler tubuh untuk melepaskan OKaTeX can only parse string typed expression ke jaringan tubuh kemudian kembali ke kapiler pulmo.
Siklemia umumnya dikenal dengan nama eritrosit bulan sabit. Kelainan genetik resesif terjadi pada gen pembentuk hemoglobin yang menyebabkan terbentuknya hemoglobin S (HbS). Sebenarnya walaupun HbS mengalami mutasi, HbS masih memiliki fungsi normal dalam mengangkut OKaTeX can only parse string typed expression dalam tubuh, tetapi ketika HbS melepaskan OKaTeX can only parse string typed expression, HbS pada eritrosit akan saling mengikat dengan HbS lain yang menyebabkan HbS menggumpal di sudut tertentu sehingga membran sel eritrosit menekuk membentuk bulan sabit, kejadian ini tidak terjadi pada eritrosit normal.
Bentuk bulan sabit ini cenderung menyebabkan penyumbatan pembuluh darah, eritrosit banyak yang terperangkap pada sinusoid lien dan eritrosit juga lebih mudah rusak. Bentuk eritrosit ini sebenarnya tidak permanen. Sebagian besar eritrosit yang berbentuk bulan sabit akan kembali normal jika HbS kembali mengikat OKaTeX can only parse string typed expression. Tetapi ada juga eritrosit yang bentuk bulan sabitnya permanen. Bentuk permanen ini disebabkan kerusakan membran plasma eritrosit akibat pembentukan eritrosit bulan sabit diawal. Oleh karena itu kadar OKaTeX can only parse string typed expression yang tinggi sangat penting bagi pasien anemia bulan sabit.
Faktor yang menyebabkan eritrosit berubah bentuk menjadi bulan sabit diantaranya kadar OKaTeX can only parse string typed expression rendah, pH rendah, dehidrasi, peningkatan osmolalitas, dan juga suhu dingin.
Kesimpulan
Jadi pada orang normal eritrosit yang mengangkut OKaTeX can only parse string typed expression tidak mengalami perubahan bentuk ketika melepas OKaTeX can only parse string typed expression, tetapi pada pasien siklemia eritrosit akan berubah bentuk menjadi bulan sabit ketika melepas OKaTeX can only parse string typed expression.
Pelajari Materi Terkait di Pahamify